BEASISWA

Masih Dibuka, Beasiswa Dataprint 2023! Ini Link Pendaftaran dan Syaratnya

Beasiswa Dataprint 2023

Dalam pelaksanaannya, program beasiswa nyatanya tidak hanya bisa membantu secara finansial saja, melainkan juga dapat memberikan kesempatan kepada para penerima beasiswanya untuk terus mengembangkan potensi diri termasuk mewujudkan impiannya baik secara akademik maupun karier. Tidak hanya itu, penilaian yang kerap dilakukan terhadap prestasi akademik, kepemimpinan, maupun kontribusi sosial peserta saat …

Read More »

Dibuka Pendaftaran Beasiswa S2 Swedia 2024: Kuliah Gratis dan Uang Saku

Beasiswa S2 Swedia 2024

Dalam rangka membuka kesempatan bagi mahasiswa internasional untuk datang dan menempuh pendidikan di sana, Pemerintah Swedia kembali menyelenggarakan program beasiswa jenjang S2 (Master) tahun ini. Program bertajuk Swedish Institute Scholarship for Global Professionals (SISGP) merupakan program bantuan pendidikan yang diselenggarakan oleh Pemerintah Swedia kepada mahasiswa internasional dari berbagai negara untuk …

Read More »

UIN KH Abdurrahman Wahid Buka Pendaftaran Beasiswa Tahfidz PPA Kajian ke-Islaman, Ini Syarat dan Link Pendaftaran Lengkapnya

Sebagai salah satu perguruan tinggi yang paling diminati oleh banyak peserta didik, Universitas Islam Negeri (UIN) K.H. Abdurrahman Wahid Pekalongan kini kembali membuka program beasiswa untuk mahasiswanya. Tak tanggung – tanggung, program bantuan dana pendidikan kali ini terbagi dalam 3 kategori, di antaranya: Beasiswa Tahfidz Al Qur’an Beasiswa Peningkatan Prestasi …

Read More »

Pengertian Beasiswa Afirmasi dan Cara Mendaftarnya

Beasiswa Afirmasi adalah salah satu program beasiswa yang diselenggarakan oleh Lembaga Pengelola Dana Pendidikan (LPDP) yang bertujuan untuk memberikan kesempatan pendidikan tinggi bagi kelompok masyarakat yang berasal dari daerah afirmasi, yaitu daerah yang memiliki keterbatasan akses, kualitas, dan pemerataan pendidikan. Program beasiswa ini terdiri dari empat jenis, yaitu: Beasiswa Penyandang …

Read More »

Pendaftaran Beasiswa Karawang Cerdas 2023 Masih Dibuka

Pendaftaran Beasiswa Karawang Cerdas 2023 Masih Dibuka

Pemerintah Kabupaten Karawang secara resmi menyelenggarakan program bertajuk  Beasiswa Karawang Cerdas 2023, ini merupakan program bantuan pendidikan yang terbuka untuk kalangan pelajar dan mahasiswa asal Kabupaten Karawang. Adapun untuk peserta didik yang diperkenankan mendaftar adalah dari tingkat SMP hingga SMA / sederajat, sementara untuk tingkat SD sendiri hanya berlaku untuk …

Read More »

Beasiswa Ekstensi D3 ke S1 2024

Bagi pelajar yang masih duduk di bangku SMA atau SMK dan sederajat mungkin istilah perkuliahan masih belum terlalu dipahami dengan betul, hal itu juga yang seringkali membuat mereka lebih cenderung untuk asal dalam memilih jenis pendidikan yang akan ditempuhnya selama masa kuliah nanti. Masalahnya, beberapa kasus justru menempatkan mahasiswa baru …

Read More »

Link Pendaftaran Beasiswa BeTUNAS 2023 Resmi Dibuka

Beasiswa BeTUNAS 2023

Pendaftaran program Beasiswa Prestasi Untuk Anak Siak atau yang biasa disingkat BeTUNAS bulan Oktober ini masih dibuka, khususnya untuk kategori beasiswa prestasi pada bidang Tahfiz, Diploma, Strata 1 (S1), Strata 2 (S2), hingga Doktoral (S3). Sebagaimana diketahui, BeTUNAS sendiri merupakan program bantuan dana pendidikan yang sekaligus bisa menjadi peluang sangat …

Read More »